--> Skip to main content
Jejak Unik

follow us

3 Pekerjaan Unik Namun Ternyata Ada di Dunia

3 Pekerjaan Unik Namun Ternyata Ada di Dunia - Dunia memang selalu punya cerita yang terkadang sulit dipercaya tapi ternyata memang ada. Seiring perkembangan jaman selalu aja ada perkerjaan dalam bidang baru yang dulunya tidak ada kini sekarang sudah tidak aneh lagi.

Kali ini Jejak Unik akan coba merangkum 3 Pekerjaan Unik Namun Ternyata Ada di Dunia, tentunya ini sebagai wawasan untuk anda saja agar mengetahui hal aneh di dunia yang belum kita tahu.

Sebagian orang berpikir jika perkerjaan menjadi penulis di internet merupakan hal yang aneh, namun tahukah kamu 3 perkerjaan ini tentunya akan membuat anda geleng-geleng dan memang ternyata ada di dunia.

1. Pemancing Sepeda

3 Pekerjaan Unik Namun Ternyata Ada di Dunia

Memancing sebenarnya bukanlah hal yang aneh sebab saat ini cukup banyak sekali orang yang mempunyai hobi memancing atau menjadikan perkerjaan seperti nelayan. Namun yang menjadi pertanyaan apakah ada pemancing selain ikan?

Jawabannya Ada, yaitu pemancing sepeda! pekerjaan ini dapat anda temui di Amsterdam yang merupakan salah satu negara paling aman untuk kegiatan bersepeda. Menurut data selama setahun kota itu terdapat 12.000 sepeda yang jatuh terseret ke arus sungai.

Hal tersebutlah yang mendorong sebuah perusahan pengelolah air membuka lowongan pekerjaan untuk memancing sepeda yang jatuh ke sungai. Cukup menarik bukan?

2. Pusher profesional

3 Pekerjaan Unik Namun Ternyata Ada di Dunia

Tidak kalah unik yaitu Pusher yang berarti mendorong merupakan sebuah pekerjaan yang bisa kamu temukan di Asia tepatnya di Jepang. Pekerjaan mendorong orang-orang ini ke dalam kereta dilakukan agar penumpang bisa masuk ke dalam tepat watu (tidak terlambat). 

Namun meski demikian para pekerja memastikan dorongan kepada penumpang aman dan tidak ada yang terluka. Cukup unik gimana yah kalau di Indonesia ada pekerjaan seperti ini?

Yang terakhir...

3. Penjaga Pulau

3 Pekerjaan Unik Namun Ternyata Ada di Dunia

Profesi penjaga pulau bila dilihat di Indonesia tentunya suda tidak asing, sebab pekerjaan ini mungkin saja ada. Namun di luar negeri pekerjaan ini terasa aneh dan cukup unik. Dilansir dari Western Union orang yang memiliki pulai di Asia Pasifik selalu memperkerjakan orang untuk menjaga pulau ketika sedang tidak ditempati.

Kamu bisa bayangkan jika pulau yang dijaga itu sangat besar? pastinya sangat melelahkan sekali bukan?

Itulah 3 Pekerjaan Unik Namun Ternyata Ada di Dunia, dilain kesempatan Jejak Unik akan coba ulas kejadian aneh, unik serta menarik lainnya yang sulit dipercaya namun ada.

Hallo sobat traveller! saat ini anda dapat membaca rublik baru tentang Kumpulan Kejadian Aneh dari seluruh dunia lewat Jejakunik.com. Silahkan cari berita lainya lewat sini CLICK HERE

You Might Also Like:

Jika tertarik dengan artikel yang anda baca saat ini, berikan tanggapan melalui kolom komentar di bawah ini. Berkomentarlah yang cerdas, karena pintar saja tidak cukup.
Buka Komentar